UAS ADMS – ASXI – KAJINADA ILHAM

UAS SEMESTER GENAP KAJINADA ILHAM

BIDANG STUDI KEAHLIAN          :  TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

PROGRAM STUDI KEAHLIA         :  TEKNIK KOMPUTER DAN INFORMATIKA

PAKET KEAHLIAN                          :  TEKNIK KOMPUTER DAN JARINGAN

MATA PELAJARAN                          :  ADMINISTRASI SERVER

KELAS                                                 :  XI

 

  1. Mail Server

Adalah server yang memungkinkan pengguna (user) untuk dapat mengirim dan menerima surat elektronik  atau e-mail satu sama lain dalam satu jaringan atau dengan internet.

Protocol yang umum digunakan adalah protocol SMTP (SIMPLE MAIL TRANSFER PROTOCOL), pop3 (post office protocol v3) imap smtp digunakan sebagai standar untuk menampung data mendistribusikan email. sedangkan pop3 dan imap digunakan agar user dapat mengambil dan membaca email secara remote.

Fungsi mail server :

Mail server berfungsi sebagai pengatur atau penerima dan penyalur respon atas email yang masuk.

  •  Squirrelmail

Squirrelmail adalah salah satu aplikasi web yang sudah terpasang di CPanel untuk keperluan membaca email. Adalah aplikasi webmail yang mendukung protokol IMAP dan SMTP dan menampilkan halaman dalam format HTML tanpa membutuhkan javascript, sehingga bisa dengan mudah diakses menggunakan browser apapun dan sangat ringan.

  1. NTP SERVER

 

NTP Server adalah kependekan dari Network Time Protokol, sebuah protokol untuk men-sinkronkan sistem waktu pada komputer terhadap sumber yang akurat melalui jaringan intranet atau internet.

sedangkan NTP Server sendiri adalah sebuah server yang men- sinkronkan waktunya terhadap sumber waktu akurat dan mentransmisikan paket informasi waktu kepada komputer client yang meminta.

  1. Proxy Server

Proxy server adalah sebuah server atau program komputer yang berperan sebagai penghubung antara suatu komputer dengan jaringan internet. Atau dalam kata lain, server proksi adalah suatu jaringan yang menjadi perantara antara jaringan lokal dan jaringan internet. Proxy server dapat berupa suatu sistem komputer ataupun sebuah aplikasi yang bertugas menjadi gateway atau pintu masuk yang menghubungan komputer kita dengan jaringan luar.

6 thoughts on “UAS ADMS – ASXI – KAJINADA ILHAM

Leave a Reply