Author Archives: syarifabdulkholiq

UAS ADM – ASXI – Syarif Abdul KholiQ

1.Mail Server

Mail server adalah server yang memungkinkan pengguna (user) untuk dapat mengirim dan menerima surat elektronik  atau e-mail satu sama lain dalam satu jaringan atau dengan internet.

Protocol yang umum digunakan adalah protocol SMTP (SIMPLE MAIL TRANSFER PROTOCOL), pop3 (post office protocol v3) imap smtp digunakan sebagai setandar untuk menampung data mendistribusikan email. sedangkan pop3 dan imap digunakan agar user dapat mengambil dan membaca email secara remote

2.Squirrelmail

Squirrelmail adalah salah satu aplikasi web untuk keperluan membaca email. Adalah aplikasi web mail yang mendukung protokol IMAP dan SMTP dan menampilkan halaman dalam format HTML tanpa membutuhkan javascript, sehingga bisa dengan mudah diakses menggunakan browser apapun dan sangat ringan.

3.NTP Server

Network Time Protocol atau lebih sering disebut dengan istilah NTP merupakan sebuah mekanisme atau protokol yang digunakan untuk melakukan sinkronisasi terhadap penunjuk waktu dalam sebuah sistem komputer dan jaringan. Proses sinkronisasi ini dilakukan di dalam jalur komunikasi data yang biasanya menggunakan protokol komunikasi TCP/IP. Sehingga proses ini sendiri dapat dilihat sebagai proses komunikasi data biasa yang hanya melakukan pertukaran paket-paket data saja. NTP menggunakan port komunikasi UDP nomor 123.

4.Proxy Server

Proxy server (peladen proxy) adalah sebuah komputer server atau program komputer yang dapat bertindak sebagai komputer lainnya untuk melakukan request terhadap content dari Internet atau intranet.

Proxy Server bertindak sebagai gateway terhadap dunia ini Internet untuk setiap komputer klien. Proxy server tidak terlihat oleh komputer klien: seorang pengguna yang berinteraksi dengan Internet melalui sebuah proxy server tidak akan mengetahui bahwa sebuah proxy server sedang menangani request yang dilakukannya. Web server yang menerima request dari proxy server akan menginterpretasikan request-request tersebut seolah-olah request itu datang secara langsung dari komputer klien, bukan dari proxy server.

Thanks ^_^

PROXY SERVER – ASXI – Syarif Abdul KholiQ

PROXY SERVER

Proxy server (peladen proxy) adalah sebuah komputer server atau program komputer yang dapat bertindak sebagai komputer lainnya untuk melakukan request terhadap content dari Internet atau intranet.

Proxy Server bertindak sebagai gateway terhadap dunia ini Internet untuk setiap komputer klien. Proxy server tidak terlihat oleh komputer klien: seorang pengguna yang berinteraksi dengan Internet melalui sebuah proxy server tidak akan mengetahui bahwa sebuah proxy server sedang menangani request yang dilakukannya. Web server yang menerima request dari proxy server akan menginterpretasikan request-request tersebut seolah-olah request itu datang secara langsung dari komputer klien, bukan dari proxy server.

Proxy server juga dapat digunakan untuk mengamankan jaringan pribadi yang dihubungkan ke sebuah jaringan publik (seperti halnya Internet). Proxy server memiliki lebih banyak fungsi daripada router yang memiliki fitur packet filtering karena memang proxy server beroperasi pada level yang lebih tinggi dan memiliki kontrol yang lebih menyeluruh terhadap akses jaringan. Proxy server yang berfungsi sebagai sebuah “agen keamanan” untuk sebuah jaringan pribadi, umumnya dikenal sebagai firewall.

Ini dia instalasi Proxy server

  1. Ketik “apt-get install squid” untuk menginstal proxy server. Lalu jawab pertanyaan [Y/n] dengan y

  1. Ketik “nano /etc/squid/squid.conf”

  1. Atur “http_port 3128” dengan menambahkan “transparent”

  1. Ubah “#cache_mem 8 MB” menjadi “cache_mem 16MB”

  1. Ubah “#cache_mgr webmaster ” menjadi “ cache_mgr  [email protected]

  1. Ubah “none” none menjadi “visible_hostname proxy.smkalfattah.com”

  1. Tambahkan beberapa perintah (aturan). Ini tampilan sebelum di edit.

  1. Dan ni yang sudah ditambahkan

  1. Tambahkan tanda # pada “http_access deny all”

  1. ketik “cd /etc/squid ”,  lalu ketik “ls” untuk menampilkan isi dari squid, lanjut dengan ketik “nano url”

  1. Dan ini tampilan dari “nano url”

  1. Tambahkan isi seperti ini. Lalu tekan ctrl+o, enter, ctrl+x.

  1. Lanjut, ketik “nano key”

  1. Ini tampilan dari “nano key”

  1. Isi “nano key” seperti tampilan dibawah. Lalu tekan ctrl+o, enter, ctrl+x.

  1. Ketik “squid –z” untuk menjalankan Squid.

  1. Lanjut dengan mengetik seperti bawah ini.

  1. Buka browser lalu ketik “192.168.1.25” atau “smkalfattah.com” lalu akan muncul tampilan yang pernah dibuat saat web server.

  1. Klik “options”

  1. Pilih Advanced, lalu Network

  1. Akan muncul tampilan seperti ini

  1. Ganti dengan Manual, lalu ketik “192.168.1.25” pada HTTP Proxy. Lalu atur port nya menjadi “3128”

  1. Ceklis pada kotak yang berada dibawah kotak HTTP Proxy.

  1. Lalu tampilannya akan berubah menjadi seperti ini.

  1. Coba ketik “sayabisa.com”. Jika tampilan seperti ini berarti lanjut ke debian.

  1. Ketik beberapa perintah seperti ini.

  1. Samakan dengan tampilan dibawah ini. Geser kekanan ya ^^

  1. Lalu ketik “service squid restart” untuk merestart squid”

  1. Kembali ke browser dengan meakses “smkalfattah.com”. Jika tampilan seperti ini, kembali ke debian.

  1. Ikuti beberapa perintah pada tampilan dibawah ini.

  1. Samakan, jangan lupa geser ke kanan dulu ^^

  1. Restart kembali squid.

  1. Lalu akan muncul tampilan ini.

NTP Server-ASXI-Syarif Abdul KholiQ

Install ntp server dengan command apt-get install ntp ntpdate

Buka direktori /etc/ntp.conf

 Tambahkan script di bawah ini dibawah server 3

Scroll ke bawah, tambahkan  ip debian dan script tambahan seperti dibawah ini kemudian simpan

Restart NTP dengan command service ntp restart , kemudian masukan perintah ntpq –p dan perintah ntpq –u 127.0.0.1

Cek di CMD dengan command nslookup ip debian, di sini ip debain saya adalah 192.168.1.25, jadi command yang saya gunakan nslookup 192.168.1.25

Kemudian buka Change date and time settings Internet TimeChange settingsmasukan domain name debian (disini saya menggunakan smkalfattah.com)Ok

Mail Server-ASXI-Syarif Abdul KholiQ

  • pengertian mail server :

Mail server adalah server yang memungkinkan pengguna (user) untuk dapat mengirim dan menerima surat elektronik  atau e-mail satu sama lain dalam satu jaringan atau dengan internet.

Protocol yang umum digunakan adalah protocol SMTP (SIMPLE MAIL TRANSFER PROTOCOL), pop3 (post office protocol v3) imap smtp digunakan sebagai setandar untuk menampung data mendistribusikan email. sedangkan pop3 dan imap digunakan agar user dapat mengambil dan membaca email secara remote.

  • Fungsi mail server :

Mail server berfungsi sebagai pengatur atau penerima dan penyalur respon atas email yang masuk.

  • Nyalakan cd terlebih dulu, lalu ketik perintah apt-get install postfix fungsi nya untuk menginstall aplikasi postfix, aplikasi postfix itu aplikasi dari mail server, jika ada pertanyaan [y/n] yawab nya y

  • Setelah itu akan muncul perintah seperti ini lalu pilih ok

  • Akan muncul  perintah lagi lalu pilih Internet Site

  • System mail name nya isi dengan smkalfattah.com

  • Setelah proses install postfix berhasil lalu install aplikasi dovecot-common dengan ketik perintah apt-get install dovecot-common, inget jika ada pertanyaan [y/n] jawab ya y

  • Ketik cd /etc/dovecot, lalu ketik ls untuk melihat isi dari dovecot, setelah itu ketik nano dovecot.conf

  • Ini isi dari perintah nano dovecot.conf yang belum di edit

  • Ini isi dari perintah nano dovecot.conf yang sudah di edit

  • Ini isi dari perintah nano dovecot.conf yang belum di edit, lalu hapus tanda # di perintah #mail_location = mbox:~/Mail:inbox=/var/mail/%u

  • Ini isi dari perintah nano dovecot.conf yang sudah di edit

  • Ketik apt-get install dovecot -imapd

  • Buka aplikasi filezilla, lalu isi host nya dengan 192.168.1.25, isi juga username nya dengan anonymous, dan kosong kan password nya setelah itu klik quickconnect untuk conneck, lalu upload dovecot-commond.deb, lebih jelas nya lihat di bawah ini

  • Setelah di upload akan ada dovecot-commond.deb di folder sharing

  • Klik cd /home, ketik cd ftp, ketik ls untuk melihat isi dari cd ftp

  • Ketik adduser likahanifa, tapi adduser nya sesuai dengan nama anda sendiri, lebih jelas nya lihat di bawah ini, fungsi nya untuk menambahkan user baru di sistem.

  • Ketik telnet mail.smkalfattah.com 25 ikuti saja perintah nya seperti di bawah ini, ini perintah nulis kita sendiri tidak otomatis, jadi setiap nulis enter nanti akan ada otomatis

  • Ketik cd /etc/postfix, ketik ls untuk melihat isi dari postfix, lalu ketik nano main.cf

  • Isi dari nano.cf  lalu tambahkan home_mailbox  = Maildir/, dibawah inet_interfaces = all, lebih jelas nya lihat gambar yang sudah di edit

  • Isi dari nano.cf yang sudah di edit

  • Ketik dpkg-reconfigure postfix

  • Pilih ok

  • Pilih internet site

  • Ketik system mail name nya dengan smkalfattaah.com, localhost.com, , localhost lalu ok

  • Kosongkan saja lalu ok

  • Ketik system mail name nya dengan smkalfattaah.com, localhost.com, , localhost lalu ok

  • Pilih tidak

  • Local networks nya isi dengan 127.0.0.0/8  [::ffff:127.0.0.0.0]/104 [::1]/128 0.0.0.0/0 lalu ok

  • Pilih tidak

 

  • Mailbox size limit nya isi dengan angka 0 lalu ok

  • Local address extension character nya isi dengan +

 

  • Pilih ipv4 lalu ok

 

  • Ketik nano etc/dovecot/dovecot.conf

  • Isi dari nano etc/dovecot/dovecot.conf yang  belum di edit

  • Isi dari nano etc/dovecot/dovecot.conf yang  sudah di edit

  • Ketik service postfix restart untuk mengrestart postfix, dan ketik service dovecot-restart untuk mengrestart dovecot

Konfigurasi Webmail Server

  • Pengertian webmail server :

Web Mail Server adalah sarana yang memungkinkan user dapat mengakses e-mail melalui web
ini berbasis web.

  • Buka aplikasi filezilla, lalu isi host nya dengan 192.168.1.25, isi juga username nya dengan anonymous, dan kosong kan password nya setelah itu upload squirrelmail.deb nya supaya ada di folder sharing

  • Ketik cd /home, ketik cd ftp, ketik ls untuk melihat isi dari cd ftp, dpkg  -i squirrelmail.deb lalu ketik nano /etc/apache2/apache2.conf

  • Isi dari nano /etc/apache2/apache2.conf

  • Ketik cd /etc/squirrelmail, ketik ls untuk melihat isi dari squirrelmail, lalu ketik nano  apache.conf

  • Isi nano apache2.conf yang belum di edit

  • Isi nano apache2.conf yang sudah di edit

  • Ketik service apache2 restart untuk mengrestart apache2

  • Buka web browser lalu seacrh nya isi dengan mail.smkalfattah.com/squirremail/src/login.php

  • Ketik squirremail-configure

  • Command nya isi d

  • Command nya isi dovecot

  • Command nya isi 2

  • Command nya isi 1

  • Command nya isi s

  • Command nya isi d

  • Ketik service dovecot restart, ketik service postfix restart, ketik service apache2 restart, ketik service bind9 restart

  • Ketik cd /home, ketik cd ftp, ketik ls, ketik dpkg –i squirremail.deb, lalu ketik nano apache2.conf

  • Isi dari nano apache2.conf

  • Ketik cd /etc/squirrelmail, ketik ls, ketik nano apache.conf

  • Isi nano apache.conf

  • Isi nano apache.conf yang belum diedit

  • Isi nano apache.conf yang sudah diedit

  • Ketik squirrelmail-configure

  • Command nya isi d

  • Command nya isi dovecot

  • Command nya isi 2

  • Command nya isi 1

  • Command nya isi s

  • Command nya isi q

  • Ketik service dovecot restart, ketik service postfix restart, ketik service apache2 restart, ketik service bind9 restart

  • Ketik cd /home, ketik cd ftp, ketik ls, ketik dpkg –i squirremail.deb, lalu ketik nano apache2.conf

  • Isi dari apache2.conf

  • Ketik cd /etc/squirrelmail, ketik ls untuk melihat isi daari squirrelmail, lalu ketik nano apache2.conf

  • Isi dari apache2.conf

  • Isi dari nano apache2.conf yang belum di edit

  • Isi dari nano apache2.conf yang sudah di edit

  • Ketik apt-get install lynx

  • Ketik service dovecot restart, ketik service postfix restart, ketik service bind9 restart

  • Ketik lynx mail.smkalfattah.com

  • Dan ini halaman squirremail

UAS ADMS-XITKJ-2016-2017-SYARIF ABDUL KHOLIQ

1. Konfigurasi IP Addreess

Konfigurasi ip address ini digunakan untuk supaya komputer clain dengan komputer server bisa terhubung dalam satu ip Address ..

2. Remote Server

Remote server adalah server yang anda akses sebagai bagian dari proses client tanpa membuka koneksi terpisah, berbeda, ataupun langsung. .PuTTY adalah sebuah program open source yang dapat Anda gunakan untuk melakukan protokol jaringan SSH, Telnet dan Rlogin.

3. DNS Server 

Apa itu DNS? DNS merupakan kependekan dari Domain Name System atau ada yang menyebut Domain Name Service (sama saja). DNS adalah sebuah sistem yang menerjemahkan alamat domain menjadi IP address.

Fungsi dari DNS adalah menerjemahkan nama komputer ke IP address (memetakan nama komputer menjadi IP address).

4. Web server

Pengertian Server atau Web server
Server atau Web server adalah sebuah software yang memberikan layanan berbasis data dan berfungsi menerima permintaan dari HTTP atau HTTPS pada klien yang dikenal dan biasanya kita kenal dengan nama web browser (Mozilla Firefox, Google Chrome) .

Fungsi Server atau Web Server
Fungsi utama Server atau Web server adalah untuk melakukan atau akan mentransfer berkas permintaan pengguna melalui protokol komunikasi yang telah ditentukan sedemikian rupa. halaman web yang diminta terdiri dari berkas teks, video, gambar, file dan banyak lagi.

5. DHCP Server

DHCP (merupakan kependekan dari Dynamic Host Configuration Protocol) adalah salah satu protocol pada jaringan komputer yang dapat memberikan atau meminjamkan IP address terhadap host yang berada dalam satu jaringan secara otomatis.

DHCP server merupakan komputer yang berfungsi memberi pinjaman IP address ke host yang ada. Sedangkan host yang mendapat pinjaman IP address dari DHCP server tersebut biasa disebut DHCP Client. Jadi, dimana ada server pasti ada client juga.

6. FTP Server

Pengertian FTP

File Transfer Protocol (FTP) adalah suatu protokol yang berfungsi untuk tukar-menukar file dalam suatu network yang menggunakan TCP koneksi bukan UDP. Dua hal yang penting dalam FTP adalah FTP Server dan FTP Client. FTP server adalah suatu server yang menjalankan software yang berfungsi untuk memberikan layanan tukar menukar file dimana server tersebut selalu siap memberikan layanan FTP apabila mendapat permintaan (request) dari FTP client.

7. DataBase

Database server adalah program komputer yang menyediakan layanan data lainnya ke komputer atau program komputer, seperti yang ditetapkan oleh model klien-server.

Fungsi Database Server :

Database server menyediakan beberapa manfaat yaitu:
1. Semua data untuk organisasi dapat disimpan di satu lokasi.
2. Database server menambahkan tingkat keamanan data.
3. Database server menyediakan layanan database management service dimana data disusun
4. Dengan cara tertentu sehingga meningkatkan pencarian dan pengambilan data.
5. Beberapa client dapat mengakses data yang disimpan di database server dalam satu waktu
    tanpa saling menggangu satu sama lain.